You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Evakuasi Longsor Ciganjur, Satu Alat Berat Dikerahkan
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Backhoe Dikerahkan Tangani Longsor di Saluran PHB Setu

Satu unit alat berat jenis backhoe dikerahkan ke Saluran Penghubung (PHB) Setu di Jalan Mochamad Kahfi I, RT 10/02 Ciganjur, Jagakarsa, Jakarta Selatan yang longsor.

Ini agar prosesnya lebih cepat, karena material longsor telah membendung saluran ini

Pengerahan alat berat tersebut dilakukan untuk mempercepat proses evakuasi material turap yang longsor dan menyumbat saluran PHB di lokasi.

"Ini agar prosesnya lebih cepat, karena material longsor telah membendung saluran," kata Holi Susanto, Kepala Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Selatan, Sabtu (18/2).

Turap Saluran PHB Setu di Ciganjur Longsor

Menurut Holi, longsornya turap saluran PHB ini akibat tergerus air hujan. Terlebih, saluran tersebut belum dipasang sheetpile dan masih menggunakan turap dari batuan alam.

Perlu diketahui, longsor di saluran ini terjadi pada Jumat (17/2) sekitar pukul 24.00. Tidak ada korban jiwa maupun luka dalam kejadian tersebut.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3689 personFolmer
  2. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye961 personTiyo Surya Sakti
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye936 personFolmer
  4. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye888 personFolmer
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye825 personAldi Geri Lumban Tobing